News : Pada hari Selasa
tanggal 01 September 2015 Pukul 05.30 wib s/d selesai. Anggota
satlantas polres mojokerto kota melaksanakan pengamanan dan pengawalan
pemberangkatan calon jamaah haji Kab. Mojokerto tahun 2015 di kantor
Pemkab Mojokerto. Selama kegiatan berjalan dengan aman dan lancar.
No comments:
Post a Comment